Fungsi Turunan Uang - Seperti yang sudah dibahas di materi sebelumnya, uang memiliki 2 fungsi, yaitu fungsi asli dan fungsi turunan. Materi berikut ini akan membahas tentang fungsi turunan uang agar kita dapat lebih jelas dalam memahami kedua fungsi uang tersebut.
Fungsi turunan uang sebagai berikut:
Itulah pembahasan singkat mengenai Fungsi Turunan Uang, semoga bermanfaat...
![]() |
FUNGSI TURUNAN UANG |
Fungsi turunan uang sebagai berikut:
a. Fungsi Uang Sebagai Penunjuk Harga
Harga
suatu barang atau jasa selalu dinyatakan dengan jumlah satuan uang.
Misalnya harga pensil Rp.10.000,- per buah, harga motor Rp. 21.000.00,-.
Dalam hal ini uang berfungsi sebagai penunjuk harga barang atau jasa.
b. Fungsi Uang Uang Sebagai Alat Pembayaran
Uang
dapat berfungsi untuk melakukan bermacam-macam pembayaran, contohnya
membayar tagihan listrik dan telpon, bayar pajak, dan sebagainya. Dalam
hal ini jelas diketahui uang sebagai alat
pembayaran.
c. Fungsi Uang Uang Sebagai Alat Penyimpan Kekayaan
Dengan uang kita dapat menyimpan atau menabung, baik di bank maupun di
rumah sebagai cadangan untuk keperluan di masa mendatang.
Silahkan baca juga: Sistem Informasi Akuntansi untuk Bisnis
d. Fungsi Uang Uang Sebagai Alat Pemindah Kekayaan
Sebagai contoh Pak Budi menjual rumahnya di Pontianak kemudian uang dari
hasil penjualan rumah tersebut ia gunakan untuk membeli rumah baru di
Jakarta. Nah dalam hal ini uang berfungsi sebagai alat pemindah
kekayaan.Itulah pembahasan singkat mengenai Fungsi Turunan Uang, semoga bermanfaat...