PRODUK PERBANKAN DAN LEMBAGA KEUANGAN

PRODUK PERBANKAN DAN LEMBAGA KEUANGAN - Berikut ini pembahasan materi tentang jenis produk dan layanan dunia perbankan serta lembaga keuangan
Sesuai dengan pengertian bank, maka produk perbankan diantaranya adalah sebagai berikut.                          
a.    Kredit Pasif (Menghimpun dana masyarakat dalam bentuk simpanan) yang berupa hal berikut ini : Giro,Deposito berjangka, Sertifikat deposito, Tabungan dan Surat berharga
b.    Kredit aktif (Menyalurkan kepada masyarakat atau melayani pemberian kredit kepada masyarakat, baik kredit jangka pendek, jangka menengah, dan jangka panjang), diantaranya : Kredit Rekening Koran (R/K), Kredit Reimburs (Letter of Credit), Kredit aksep, Kredit documenter,dan   Kredit dengan jaminan surat-surat berharga,
c.  Memberikan jasa dalam lalu lintas pembayaran, baik lalu lintas pembayaran dalam negeri dan pembayaran intenasional.
        
Seperti bank, lembaga keuangan bukan bank juga memiliki produk-produk tertentu dalam kegiatannya, diantaranya, sebagai berikut :
a.       Perusahaan pembiayaan,
b.       Perusahaan sewa-guna (leasing),
c.       Perusahaan anjak piutang,
d.       Perusahaan pegadaian,
e.       Perusahaan kartu kredit,  
f.        Perusahaan asuransi, dan               
g.       Perusahaan penyelenggaraan dana pensiun
Itulah pembahasan tentang jenis produk dan layanan dunia perbankan serta lembaga keuangan